[Video] Bukan Aksi Biasa di Gunung Tembak

Ummulqurahidayatullah.id– Ini bukan aksi biasa. Meskipun sudah menjadi kebiasaan rutin setiap pekan!
Warga Hidayatullah Ummulqura Gunung Tembak kembali bekerja bakti menyambut Ramadhan 1444H dan Silaturahim Nasional Hidayatullah 2023.
Kerja bakti pembangunan Masjid Ar-Riyadh @masjidarriyadhbpp , Gunung Tembak, Balikpapan, ini dilakukan pada Ahad (5/3/2023) pagi bahkan sore hari.
Diikuti santri SMH @smhputrabalikpapan serta para guru, mahasiswa dan dosen STIS Hidayatullah @stis_hidayatullah_balikpapan.
Hadir pula sejumlah pembimbing Hidayatullah, pengurus YPPH Balikpapan, dan warga.
“Ya (ikut kerja bakti karena) kebersamaan,” ujar Pak Sudding, salah seorang warga sepuh Hidayatullah Gunung Tembak kepada Media Center Ummulqura (MCU) Hidayatullah.
Pak Sudding di antara warga yang selalu aktif ikut kerja bakti. Tonton videonya di YouTube Ummulqura Hidayatullah, KLIK DI SINI!* (SKR/MCU)
Tonton juga: [Video] Sambut Silatnas, Ustadz Yusuf Suraji Bangun Guest House Pribadi
Subhanawllah.saya jg baru dtggl istri tercinta tgl 6 juni 2023 kmrn rindu ini teramat sangat berat dan sesak didada namun…
MasyaAllah Semoga bayi yang dititipkantersebut akan menjadi penerus pimpinan di kampus tersebut
yaa robb....kangen kamu...
Mantap Bang Sakkuru
Sama yg saya rasakan betapa rindunya saya dengan almarhumah istriku. 6 bulan berlalu kepergianya